Ponpes Al Khoziny Sidoarjo Ambruk
Penyebab Musala Ponpes Al Khoziny Ambruk, ini Penjelasan Analisis Pakar Teknik ITS
Penyebab ambruknya musala Ponpes Al Khoziny diungkap Pakar Teknik Sipil ITS Surabaya.
Ia mengatakan, upaya evakuasi menggunakan alat berat itu telah dimulai sejak Kamis siang.
"Kegiatan sudah mulai, tadi crane sudah masuk, pesonel sudah masuk. Jam 11.30 (WIB) tadi sudah mulai," bebernya.
Menurut penjelasannya, proses evakuasi menggunakan alat berat tersebut dilakukan usai berdiskusi dengan keluarga korban.
Di mana keluarga korban, menurutnya meminta agar proses evakuasi menggunakan alat berat.
"Kami sudah berdiskusi dengan masyarakat yang terdampak, tidak ada satu keluarga pun yang meminta kami melanjutkan terhadap korban yang hidup. Jadi mereka sudah memutuskan agar aparat segera melakukan evakuasi terhadap korban secara menggunakan alat-alat berat," ucapnya.
"Untuk memperkuat kami membuat berita acara yang ditanda tangani oleh wakil dari warga masyarakat yang ada keluarganya di situ. Ini menjaga bahwa kami tidak bertindak sesuai keinginan sendiri," tegas Suharyanto.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews Tribunjatim.com
TribunBreakingNews
meaningful
Multiangle
ViralLokal
Institut Teknologi Sepuluh Nopember
ITS
Muji Himawan
Pondok Pesantren Al Khoziny
musala di ponpes Al-Khoziny ambruk
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
Alat Berat Dikerahkan Evakuasi Gedung Roboh Ponpes Al Khoziny, Hasil Musyawarah dengan Wali Santri |
![]() |
---|
Sosok Rafi Catur, Korban Tewas Ponpes Al Khoziny Sidoarjo yang Sempat Ditentang Mondok oleh Keluarga |
![]() |
---|
Tak Ada Tanda Kehidupan, Evakuasi Korban Ponpes Al Khoziny Pakai Alat Berat, Bau Anyir Mulai Tercium |
![]() |
---|
Identitas 5 Korban Meninggal Ambruknya Bangunan Ponpes Al Khoziny Sidoarjo |
![]() |
---|
Ketulusan Keluarga Korban Ponpes Al Khoziny Sidoarjo, Tolak Santunan, Pilih Keberkahan Ridho Kiai |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.