Berita Surabaya
Beri Rasa Aman Bagi Warga Mudik, Polsek Tegalsari Siagakan Tim Anti Bandit 24 Jam Keliling Pemukiman
Polsek Tegalsari Polrestabes Surabaya menyiagakan Anggota Tim Antibandit Unit Reskrim untuk menjaga keamanan dan ketertiban di permukiman.
Penulis: Luhur Pambudi | Editor: Sudarma Adi
TRIBUNJATIM.COM/LUHUR PAMBUDI
Anggota Tim Antibandit Polsek Tegalsari Polrestabes Surabaya saat berpatroli.
Ia tak menampik, beberapa permukiman berupa perumahan telah memiliki sumber daya manusia (SDM), sistem dan mekanisme penunjang keamanan.
Namun, kehadiran anggota kepolisian secara mobile dan partisipatif hingga 24 jam non-stop, seperti yang dilakukan oleh Tim Antibandit Polsek Tegalsari Polrestabes Surabaya, patut diacungi jempol.
"Ya penting buat jaga keamanan. Makanya kita butuh kehadiran Polisi di lingkungan masyarakat. Meskipun biasanya di perumahan ada satpam. Kan mereka beda, bukan Polisi. Kalau ada Polisi datang aja para penjahat gak berani beraksi," ujar pria berambut gondrong itu.
Halaman 2 dari 2
Tags
Polsek Tegalsari
Tim Antibandit Unit Reskrim
patroli
mudik
Surabaya
Kompol Imam Mustolih
TribunJatim.com
Berita Terkait: #Berita Surabaya
5 Tempat Wisata Hits di Surabaya Wajib Dikunjungi, Atlantis Land hingga Adventure Land Romokalisari |
![]() |
---|
Sosok Suami Tumini yang 15 Tahun Tinggal Ponten Umum, Nasib Kini Harus Pindah, Bakal Dapat Bantuan |
![]() |
---|
Nasib Pengantin Nyaris Gagal Nikah Gegara Ditipu WO hingga Rugi Rp 74 Juta, Sosok Pelaku Terungkap |
![]() |
---|
Beda Cara Eri Cahyadi & Dedi Mulyadi Bina Anak Nakal, Jabar Ada Barak Militer, Surabaya Buka Asrama |
![]() |
---|
Lokasi Jan Hwa Diana Sembunyikan 108 Ijazah Eks Karyawan Terjawab, Terancam Hukuman 4 Tahun Penjara |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.