Berita Viral
Terjawab Isu Karyawan yang Diajak Bos Staycation Ingin Jadi Artis, Alfi Nangis Dihujat, 'Posisi Aku'
Benarkah Alfi Damayanti ingin jadi artis? Isu tersebut mencuat setelah Alfi Damayanti atau AD disorot warganet.
Penulis: Ani Susanti | Editor: Mujib Anwar
Atas hujatan warganet AD mengaku tak mau mendengarkannya.
"Biarin aja aku enggak mau dengerin kata mereka," tutur AD.
Bahkan AD tak marah dengan hujatan yang dilontarkan oleh warganet.
Kendati demikian, AD mengaku bersedih.
"Enggak biasa aja," terang AD.
"Sedih ya pasti dihujat kayak gitu apalagi yang hujatnya sesama perempuan dia enggak bisa ngerasain gimana tuh di posisi aku sekarang," sambungnya.
Baca juga: Nasib Karyawan yang Diajak Bos Staycation Kini Dihujat, Imbas Wara-wiri di TV, Alfi Murka: Gak Mikir
Di sisi lain, AD memilih resign atau mengundurkan diri setelah kasusnya viral dan gaya hidupnya jadi sorotan.
Baru-baru ini AD kembali muncul di acara TV.
Ia menjadi narasumber di YouTube tvOneNews, Senin (15/5/2023).
AD mengaku mendapat bully atau perundungan dari rekan kerjanya di PT KAO.
AD pun mengaku sudah tidak mau lagi bekerja di perusahaan itu setelah mendapat bully.
Baca juga: Terungkap Gaji Karyawan Cikarang Diajak Bos Staycation Demi Perpanjang Kontrak, Perusahaan Disorot
Dikutip TribunJatim.com dari TribunBogor, bully itu didapat AD setelah dirinya viral karena melaporkan bosnya.
Omongan-omongan miring dari rekan kerjanya itu berkaitan dengan kehidupan pribadi Alfi.
Awalnya AD ditanya soal statusnya pekerjaannya saat ini.
Dengan wajah sendu, AD mengaku dirinya kini sudah tidak lagi bekerja di PT KAO.
Alfi Damayanti
karyawan yang tolak ajakan bos staycation
Cikarang
isu Alfi Damayanti ingin jadi artis
sikap asli AD atau Alfi Damayanti selama bekerja
viral
TribunJatim.com
Tribun Jatim
| Purbaya Omeli Ajudan karena Rekam Video Mengaji di Mobil saat Macet: Apa Perlunya Begitu? |
|
|---|
| Derita Nenek Satinah Hujan Cuma Sejam, Cemasnya Berhari-hari hingga Sudah Siapkan Bangku Kayu |
|
|---|
| Sosok yang Bujuk Muhammad Balik Kampung usai Diusir Istri Demi Rawat Ibu, sempat Bersimpuh Memohon |
|
|---|
| Tindaklanjut Pemkab Ponorogo Atas Kabar 138 ASN Dimutasi Sebelum Bupati Kang Giri Ditangkap KPK |
|
|---|
| Ulah Gadis Tuban Bikin ASN Singapura Merana Tabungan Rp 3 Miliar Ludes, Tak Tahunya Sudah Bersuami |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Alfi-Damayanti-karyawan-yang-viral-tolak-ajakan-bos-staycation-ingin-jadi-artis.jpg)