Berita Viral
Penampakan Boneka Labubu, Warga Rela Antre 17 Jam Demi Boneka Rp 1,5 Juta, Viral usai Dipegang Lisa
Boneka Labubu ini viral setelah diunggah oleh Lisa Blackpink di akun Instagram pribadinya. Banyak yang rela antre berjam-jam demi bisa membeli boneka
Meski mengantre selama lima jam, Talitha merasa puas karena mendapat boneka yang sama dengan Lisa Blackpink.
"Aku merasa puas, sebanding dengan perjuangannya," kata Talitha.
Selain itu, cerita mengantre berjam-jam juga disampaikan warga Jakarta, bernama Adeline (22).
Adeline mengaku, tertarik pada Labubu karena Lisa Blackpink.
Ia dan teman-temannya memutuskan ikut antre pada pukul 07.00 WIB, untuk membeli Labubu di Gandaria City.
"Aku enggak beruntung, karena dapat antrean di sesi terakhir, jadi capek banget nunggunya," cerita Adeline.
Namun, Adeline dan teman-temannya baru bisa masuk toko pada jam setengah 12 malam.
Itu berarti, total waktu ia dan teman-temanya mengantre adalah sekitar 17 jam.
Untuk ke depannya, Adelina mengaku, tertarik menggunakan jasa jastip untuk membeli Labubu lagi.
Meski demikian, harga yang ditawarkan bisa naik sekitar 2 atau 3 kali lipatnya.
"Aku akan pakai jastip sih sepertinya," kata Adeline saat ditanya apakah akan kembali ikut mangantre ketika ada event selanjutnya.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews
| 7.000 Rekening Terlibat Dalam Judi Online, Dinsos Dapat Perintah dari Kemensos untuk Stop Bansos |
|
|---|
| Awal Mula Deni Berubah Jadi Dea Lipa, MUA Viral Asal Lombok Hanya Sekolah SD, Keluarganya Membela |
|
|---|
| Rumah Kades Digeruduk Imbas Tragedi Warga Lawan Warga, Polisi Tangani hingga Ada Posko Pengungsian |
|
|---|
| Wisatawan Resah Disuruh Bayar Parkir Rp 30 Ribu di Kota Lama Semarang, Sebut Dapat Karcis Model Baru |
|
|---|
| Awalnya Nasabah Lega Saldo Rp 200 juta yang Hilang Dikembalikan Bank, Kini Sebut Langgar Perjanjian |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Penampakan-boneka-Labubu-yang-viral-usai-dipegang-Lisa-Blackpink.jpg)