Cara Medical Check Up Gratis untuk yang Ulang Tahun di Bulan Januari, Periode hingga April
Inilah cara medical check up untuk yang ulang tahun di bulan Januari. Dilengkapi syarat dan dokumen yang disiapkan.
3. Tiket Pemeriksaan akan dikirimkan melalui aplikasi atau WhatsApp (Pemberitahuan H-30, H-7, H-1, dan pada hari ulang tahun).
4. Isi Kuesioner Skrining Mandiri pada H-7.
Adapun kelompok masyarakat yang akan disasar mulai dari Bayi hingga Lansia.
Dengan tenggang waktu atau batas usia yang berbeda-beda, yakni:
- Bayi Baru Lahir (Usia terhitung 2 Hari Sejak Kelahiran)
- Balita (Usia: 1 - 6 Tahun)
- Anak-Remaja (Usia: 7 - 17 Tahun)
- Dewasa (Usia 18 - 39 Tahun)
- Paruh Baya (Usia 40 - 59)
- Lansia (Usia 60-an Keatas).
Lantas apa saja benefit yang akan didapat? berikut daftar MCU yang akan diperiksakan.
Baca juga: Daftar Penyakit Dapat Diperiksakan di Program Cek Kesehatan Gratis, Puskesmas Layani 30 Orang Sehari
Balita (Usia 1-6 Tahun)
Hipotriod Kongenital
Penyakit Jantung Bawaan Kritis
Hiperplasia adrenal kongential
Defisiensi Glukosa-6-Fostat
Dehidrogenase (G6PD)
Pertumbuhan
Perkembangan
Idra pendengaran
Indra Penglihatan
Gigi dan Mulut
Talasemia
Hepar
Anak/Remaja (Usia 7- 17 Tahun)
Indra Pendengaran
Indra Penglihatan
Gigi dan mulut
Talasemia
Anemia
Obesitas
Diabetes melitus
Hipertensi
Paru-paru
Kesehatan Jiwa
Kebugaran
Hepar
Dewasa (Usia 18-39 Tahun)
Indra Pendengaran
Indra Penglihatan
Gigi dan Mulut
Obesitas
Diabetes Melitus
Hipertensi
Faktor risiko jantung dan Stroke
Penyakit ginjal kronik
Paru-paru
Kesehatan Jiwa
Kebugaran
Kanker Payudara
Kanker leher rahim
Hepar
Osteoporosis
Paruh Baya (Usia 40-59 Tahun)
Indra Pendengaran
Indra Penglihatan
Gigi dan mulut
Obesitas
Diabetes Melitus
Hipertensi
Faktor risiko jantung dan Stroke
Penyakit ginjal kronik
Paru-paru
Kesehatan Jiwa
Kebugaran
Kanker Payudara
Kanker leher rahim
Hepar
Osteoporosis
Kolesterol
Kanker Usus
Lansia (Usia 60-an keatas)
Indra Penglihatan
Gigi dan mulut
Obesitas
Diabetes Melitus
Hipertensi
Faktor risiko jantung dan Stroke
Penyakit ginjal kronik
Paru-paru
Kesehatan Jiwa
Kebugaran
Kanker Payudara
Kanker leher rahim
Hepar
Osteoporosis
Kolesterol
Kanker Usus
Geriatri
medical check up
pemeriksaan kesehatan
cek kesehatan gratis
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
| Bongkar Tuntas, KPK Sita Mobil Mewah & 25 Sepeda Branded dari Rumah Direktur RSUD Harjono di Madiun |
|
|---|
| Sosok Istri Pegawai Pajak Tewas Baru Pindah 3 Bulan, Warga Blitar yang Hilang Lalu Dibunuh di Papua |
|
|---|
| Waspada Cuaca Ekstrem, Jalan Pacet-Cangar Ditutup Sementara Saat Hujan Deras, Cegah Terulang Longsor |
|
|---|
| Bank Merugi Rp 15,9 M karena Ulah 2 Karyawan, Kredit 32 Nasabah Dimanipulasi hingga Bisa Beli Rumah |
|
|---|
| ASN DPUTR Gresik Patah Hidung Dianiaya Rekan Kerja, Tunggu Setahun Tanpa Sanksi, Kini Lapor Polisi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/cek-kesehatan-gratis-akan-diberikan-kepada-masyarakat-yang-ulang-tahun.jpg)