Banjir Lahar Dingin Gunung Semeru Terjang Wilayah Gondoruso Lumajang, Warga Panik Selamatkan Diri
Banjir lahar dingin Gunung Semeru melanda, aliran air bercampur material vulkanik pasir menerjang sungai
Penulis: Erwin Wicaksono | Editor: Samsul Arifin
tangkapan layar video
BANJIR LAHAR - Kondisi banjir lahar yang menerjang sejumlah wilayah di sekitar aliran sungai Regoyo, Gondoruso Kecamatan Pasirian, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Rabu (5/11/2025).
Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 22 mm dan durasi 137 detik.
Yudhi menghimbau kepada warga agar mengindahkan himbauan diantaranta tidak melakukan aktivitas apapun di sektor tenggara di sepanjang Besuk Kobokan, sejauh 8 kilometer dari puncak
"Tetap waspadai potensi awan panas, guguran lava, dan lahar di sepanjang aliran sungai lembah yang berhulu di puncak Gunung Semeru, terutama sepanjang Besuk Kobokan, Besuk Bang, Besuk Kembar, dan Besuk Sat serta potensi lahar pada sungai-sungai kecil yang merupakan anak sungai dari Besuk Kobokan," Tandasnya.
Tags
banjir lahar dingin
banjir lahar
Desa Gondoruso
Gunung Semeru
berita lumajang hari ini
Kecamatan Pasirian
TribunJatim.com
Tribun Jatim
jatim.tribunnews.com
Baca Juga
| Awal Puasa Ramadan 2026 Kurang Berapa Bulan Lagi? ini Jadwalnya Versi Muhammadiyah |
|
|---|
| Tragedi Anak Bunuh Ibu Kandung di Jember, Paman Sempat Diserang saat Melerai Pertikaian |
|
|---|
| Bekas Terminal Disulap Jadi Warkop Plus-plus Digerebek Satpol PP, Bupati Bereaksi: Tutup |
|
|---|
| Muncul Ketika Musim Hujan Tiba dan Senang Cahaya, ini Cara Usir Laron Tanpa Mematikan Lampu |
|
|---|
| Akhir Nasib Maling Motor yang Dibakar Warga usai Diikat, Sempat Ditolak Sejumlah Rumah Sakit |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/banjir-lahar-melanda-gondoruso-lumajang.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.