Berita viral
Warga Malu Didatangi Dinsos dan Ditempeli Stiker 'Keluarga Miskin', Pengamat: Jika Layak Tidak Apa
Gebrakan baru Dinas Sosial (Dinsos) dalam menandai dan menepatkan sasaran bantuan untuk warga kini masih pro dan kontra.
Penulis: Ignatia | Editor: Ignatia Andra
Tribunnews.com
STIKER KELUARGA MISKIN - Kegiatan penempelan stiker 'Keluarga Miskin' ke rumah-rumah penerima bantuan sosial di Bengkulu sedang berjalan. Dinsos tempel stiker ke penerima PKH. 
Tapi, dia merasa tersinggung dengan tulisan 'Keluarga Miskin', dan stiker besar yang wajib ditempelkan depan rumah. Dua hal ini menurut dia sangat mempermalukan mereka.
"Kenapa tidak sekalian spanduk besar saja pasang depan rumah, agar semua orang tahu kami orang miskin," kata dia.
Warga penerima manfaat ini berharap pemerintah lebih bijak, dan membuat cara lain yang lebih efektif menjaga bansos tepat sasaran, namun tetap menjaga harga diri mereka.
"Misalnya tulisannya diperhalus, dan stikernya tidak perlu sebesar itu," ungkap dia.
Berita viral lainnya
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
Tags 
		Dinas Sosial (Dinsos) Kepahiang
Provinsi Bengkulu
ditempel stiker Keluarga Miskin
Penerima bantuan sosial PKH
Universitas Hazairin (UNIHAZ)
Multiangle
meaningful
berita viral
Berita Terkait: #Berita viral 
		
		| Kondisi Warung Bakso Babi yang Viral soal Label Non Halal, Ketua RT Soroti Tingkah Penjualnya | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Bakso-babidi-Ngestiharjo-berakhir-begini-nasibnya.jpg)  | 
|---|
| Pegawai Suruh Teman Aniaya HRD karena Kesal Mau Dipecat, Tak Bisa Kerja Malah Terancam Penjara | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/pegawai-aniaya-HRD-karena-tak-terima-mau-dipecat.jpg)  | 
|---|
| Meski Belum Lulus Kuliah, Ravi Curi Perhatian Bupati Karena Bisnisnya Pesat, Bermodal YouTube dan AI | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Pemuda-Kabupaten-Blora-yang-berhasil-mendirikan-bisnis-sukses.jpg)  | 
|---|
| Dinas LH Jawab soal Busa Misterius yang Beterbangan di Pemukiman Warga, Minta Warga Tak Menyentuhnya | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Busa-hitam-yang-jadi-sorotan.jpg)  | 
|---|
| Daftar Utang dan Bunga Kereta Whoosh yang Harus Diangsur ke China, Luhut: Bermasalah Sejak Awal | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Ilustrasi-kereta-cepat-Whoosh-Daftar-utang-kereta-cepat-Whoosh-yang-harus-dicicil-ke-Cina.jpg)  | 
|---|

 
			:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Dinsos-berikan-stiker-ke-rumah-warga.jpg)
:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Ratakan-rumah-sampai-tanah-inilah-yang-terjadi-dalam-rumah-tangga-Warseno.jpg) 
                 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
				
			:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Guru-Takut-Ngajar-setelah-Dipolisikan-Wali-Murid-karena-Lerai-Siswa-Bertengkar-Bobby-Nasution-Geram.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/anak-rantau-yang-ditemukan-meninggal-karena-kelaparan.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Gubernur-Jawa-Tengah-Ahmad-Luthfi-meresmikan-UMKM-Batik-Windasari.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/mantan-Bupati-diamankan-warga-berduaan-dengan-pria-muda-di-kamar-hotel.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Alasan-seorang-Wabup-menampar-kepala-BGN.jpg) 
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.