Link Daftar Petani Milenial 2024 Gaji Rp10 Juta Per Bulan, Mentan Amran Sulaiman: 1 Grup 15 Orang
Berikut link daftar petani milenial 2024. Menteri Pertanian (Mentan) Amran Sulaiman jelaskan sistem kerjanya. Gaji Rp10 juta Per Bulan.
Mentan juga menginfokan, saat ini Indonesia sedang bertransformasi dari pertanian tradisional menuju pertanian modern.
"Karena kalau kita butuh pangan, kalau swasembada itu minimal 34 juta ton baru bisa mencukupi penduduk kita. Karenanya pula saat ini ada kebijakan cetak sawah seluas 3 juta hektar di seluruh Indonesia," tandasnya.
Baca juga: Link Hasil Seleksi Administrasi PPPK 2024, Dilengkapi Rincian Gaji PPPK Golongan I hingga XVII
Cara Mendaftar Petani Milenial 2024
Banyak masyarakat yang kini mencari tahu cara mendaftar sebagai petani milenial, terutama setelah adanya informasi mengenai potensi penghasilan hingga Rp10 juta per bulan yang disampaikan oleh Menteri Pertanian.
Bagi yang berminat mengikuti program bantuan pemerintah di sektor pertanian ini, pendaftaran dapat dilakukan secara online.
Berikut langkah-langkahnya:
- Kunjungi situs resmi Kementerian Pertanian melalui tautan https://latihanonline.pertanian.go.id/
- Masukkan NIK ke dalam kolom Form Pendaftaran Pelatihan Untuk Petani Milenial (DPM/DPA dan JPN)
- Cari menu "Pelatihan Petani Milenial" di halaman utama untuk memulai pendaftaran secara online.
- Di halaman pendaftaran, masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang valid,
- Lengkapi data diri dengan benar,
- Pada bagian foto diri, unggah foto ukuran 4x6 dengan resolusi maksimal 700 KB. Foto ini akan digunakan sebagai identitas peserta program.
- Setelah memastikan semua data sudah benar, klik tombol "Daftar" untuk menyelesaikan proses pendaftaran.
Proses pendaftaran ini tidak dipungut biaya apapun.
Jika pendaftaran diterima, peserta berkesempatan untuk menerima bantuan dalam meningkatkan pengetahuan dan keterampilan di bidang pertanian.
Berita Jatim lainnya
link daftar petani milenial
Kementerian Pertanian
petani milenial
Menteri Pertanian
Amran Sulaiman
cara daftar petani milenial
TribunJatim.com
Tribun Jatim
HUT Harian Surya
| Kades Rusli Bela Istrinya yang Pamer Uang dan Ngaku Bisa Beli Polisi, Ternyata Punya 9 Usaha Tambang |
|
|---|
| Dinkes Tindak Pegawai Puskesmas Karangmalang yang Tak Layani Pasien Tengah Malam, Warga: Kosong |
|
|---|
| Kronologi Lansia di Malang Tewas Terperosok di Selokan, Pulang Kerja sebagai ART, Hendak Menyeberang |
|
|---|
| Cerita Korban Selamat Ambruknya Atap Kamar Santriwati Ponpes Situbondo, Sempat Hafalan Al Quran |
|
|---|
| Wakil Bupati Hasan Basri Pukul Kepala Dapur SPPG karena Lihat Nasi Dingin, Sidak Temuan Kacang Busuk |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/menteri-pertanian-panen-jagung.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.