Berita Viral
Siswi SMA Nunggak Rp50 Ribu Dilarang Ikut Ujian, Kepsek Pulangkan 20 Muridnya: Itu Strategi Kami
Siswi SMA nunggak Rp50 ribu dilarang ikut ujian, Kepsek sampai pulangkan 20 muridnya.
Penulis: Alga | Editor: Mujib Anwar
Instagram/fakta.jakarta - POS-KUPANG.COM/ARNOLD WELIANTO
Siswa SMA nunggak Rp50 ribu dilarang ikut ujian, Kepsek mengaku sebagai strategi sekolah
Menurut Ambrosius Kodo, kejadian tersebut telah diselesaikan dan siswa tersebut telah mengikuti proses ujian.
Karena menurut Ambrosius Kodo, apapun yang berkaitan dengan komite bersifat sumbangan.
Selain itu, hak anak atau peserta didik tidak boleh dibatasi dalam proses pendidikan.
Atas kejadian tersebut, Ambros mengimbau semua kepala sekolah agar tidak melakukan kejadian yang sama yang terjadi di SMAN 2 Maumere.
Tags
SMAN 2 Maumere
Kabupaten Sikka
Nusa Tenggara Timur
Andreas Benyamin Edi Da Silva
berita viral
TribunJatim.com
Tribun Jatim
Berita Terkait: #Berita Viral
| Sosok ASN Kadis yang Dimutasi Jadi Staf, Pemberat Penderitaan Bupati Sugiri, Harta di Bawah Rp 1 M |
|
|---|
| Propam Bongkar Nasib Karir AKBP Basuki usai Terkuak Satu KK dengan Dosen Untag, Terancam Imbas 1 Hal |
|
|---|
| Purbaya Ngotot Tak Bakal Legalkan Thrifting Barang Impor, Menkeu: Barang Masuk Saya Tangkap |
|
|---|
| Nama Baik Abdul Muis dan Rasnal Telanjur Dipulihkan Presiden, MA Buktikan Rp 11 Juta Telah Dinikmati |
|
|---|
| Reaksi Kepala BGN Soal Yasika Anak Anggota DPRD Sulsel Kelola 41 Dapur MBG: 1 Provinsi Cuma Boleh 10 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/siswa-SMA-nunggak-Rp50-ribu-dilarang-ikut-ujian-Kepsek-mengaku-sebagai-strategi-sekolah.jpg)