UPDATE Instansi Sepi Peminat dan Terfavorit Sejak Pendaftaran CPNS 2024 Dibuka, Cek Jumlah Pelamar
Berikut update instansi sepi peminat dan paling favorit sejak pendaftaran CPNS 2024 dibuka.
Formasi: 700
Submit: 6.175
Instansi Sepi Peminat CPNS 2024
Instansi Pusat Sepi Peminat 2024
1. Sekretariat Jenderal MPR
Formasi: 25
Submit: 62
2. Setjen Komnas HAM
Formasi: 388
Submit: 72
3. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
Formasi: 61
Submit: 84
4. Badan Nasional Penanggulangan Terorisme
Formasi: 194
Submit: 137
5. Setjen WANTANNAS
Formasi: 64
Submit: 173
6. Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan
Formasi: 65
Submit: 181
Instansi Daerah Sepi Peminat 2024
1. Pemerintah Kota Gorontalo
Formasi: 5
Submit: 4
2. Pemerintah Kab. Bangli
Formasi: 9
Submit: 5
3. Pemerintah Kota Tanjungpinang
Formasi: 15
Submit: 9
4. Pemerintah Kota Tidore Kepulauan
Formasi: 51
Submit: 13
5. Pemerintah Kab. Bondowoso
Formasi: 27
Submit: 15
6. Pemerintah Kab. Purworejo
Formasi: 17
Submit: 18
Cara Cek Jumlah Pelamar CPNS 2024
BKN tidak menyediakan cara cek jumlah pelamar CPNS 2024 tiap formasi di laman sscasn.bkn.go.id.
Kendati demikian, BKN akan mengunggah secara berkala statistik jumlah pelamar CPNS 2024 melalui akun Instagram @bkngoidofficial.
Oleh karena itu, Anda bisa melihat jumlah pelamar CPNS 2024 melalui akun media sosial BKN.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews Tribunjatim.com
| Berawal dari Resolusi Jihad hingga Era Reformasi, 3 Pahlawan Nasional dari Rahim Tebuireng Jombang |
|
|---|
| Kasus Perusakan Tenda, 4 Demonstran Jalani Sidang Perdana di PN Jember, Kuasa Hukum: Lebih Cepat |
|
|---|
| Ada 28 Ribu Siswa Kota Blitar Belum Terima MBG, Dindik Tunggu Penambahan Satuan Layanan |
|
|---|
| Guratan Pasir Jombang, Mohamad Akhyak Hidupkan Pahlawan Bangsa: Nasionalisme Lewat Seni 3 Dimensi |
|
|---|
| Trenggalek Maksimalkan Konektivitas Bandara Dhoho Kediri, Siapkan Transportasi ke Destinasi Wisata |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/BKN-memberikan-update-instansi-sepi-peminat-dan-paling-favorit-dalam-pendaftaran-CPNS-2024.jpg)