Berita Viral
Kisah Agus Sopir Bus Transigrak Antar Siswa Difabel ke Sekolah: Anak-anaknya Lebih Sopan dan Nurut
Anak-anak difabel menurut Agus lebih menghargai orang lain, meskipun tidak selalu bisa mengungkapkan dalam kata-kata.
Penulis: Alga | Editor: Mujib Anwar
Rute 1: Pangkalan Congot – Toyan – Simpang Bendungan – SLBN 1 Kulon Progo
Rute 2: SLBN 1 – Srikayangan – Tugu Pensil – Kota Wates – Stadion Cangkring – kembali ke SLBN 1
Kepala SLBN 1 Kulon Progo, Titi Nurhayati, mengungkapkan bahwa Transigrak sangat membantu mobilitas siswa.
Sebelumnya, mereka harus menggunakan kendaraan pribadi atau angkutan umum.
"Kebanyakan diantar orang tua, bahkan ada yang membawa kendaraan sendiri."
"Itu sangat berisiko, dan bisa menyebabkan keterlambatan ke sekolah," kata Titi.
Dengan adanya Transigrak, siswa bisa datang lebih tepat waktu, dengan perjalanan yang lebih aman, nyaman, hemat waktu dan biaya.
Baca juga: Pria Terancam 4 Tahun Penjara Jual Rumah Harta Gono-gini Rp10 M, Mantan Istri Cuma Dikasih 10 Persen
Titi mengapresiasi program ini karena memperluas akses pendidikan bagi anak difabel dan meringankan beban orang tua.
"Selama ini ada orang tua yang mengantar anaknya naik sepeda ontel dari Kokap ke sini. Jauh sekali. Sekarang dengan adanya bus ini, mereka bisa lebih tenang," kata Titi.
Saat ini, sekolah memiliki 218 siswa, dengan sekitar separuhnya berharap menggunakan bus. Namun baru 40 anak terlayani dengan dua rute yang ada.
"Semoga armadanya bisa ditambah, supaya anak-anak yang rumahnya dilewati rute bus juga bisa ikut," harap Titi.
Titi menegaskan kehadiran Transigrak bukan hanya soal fasilitas.
Tetapi keadilan akses pendidikan bagi anak-anak yang selama ini sering terpinggirkan.
Transigrak
Agus Paranto
SLB Negeri 1 Kulon Progo
Kapanewon Temon
Eri Supriyadi
Titi Nurhayati
berita viral
TribunJatim.com
Tribun Jatim
| Sosok Wildan Salim, Lulusan Teknik Mesin UGM yang Jualan Baju hingga Dapat Omzet Rp 1 Miliar |
|
|---|
| Rizki Kiper Muda Tergiur Tawaran Main Bola, Kini Disiksa Bawa Galon ke Lantai 10: Pah, Aa Dijebak |
|
|---|
| Gambaran Kehidupan Akhir Zaman Es Terjawab dari RNA Tertua Makhluk yang Diawetkan 40.000 Tahun Lalu |
|
|---|
| Cucu Telanjur Jual 26 Gram Emas Nenek HANYA Sebesar Rp 7 Juta, Korban Merugi hingga Rp 60 Juta |
|
|---|
| Warga Heboh Petugas PPSU Temukan Bayi Hidup di Tumpukan Sampah, Dimasukkan ke Dalam Goodie Bag |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/kisah-sopir-mengantar-anak-difabel-ke-sekolah.jpg)