Eks Karyawan PT Sritex Resah Pesangon Belum Dibayarkan sampai 9 Bulan, Kurator: Masih Dihitung
500 mantan pekerja akan menggelar aksi damai di depan pabrik PT Sritex menuntut pembayaran hak-hak yang belum dipenuhi pada Senin (10/11/2025).
TribunSolo.com/Ahmad Syarifudin
TUNTUTAN - Suasana di pabrik PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex) Sukoharjo saat masih beroperasi, beberapa waktu lalu. Sudah sembilan bulan menunggu keadilan tanpa kepastian, ratusan eks karyawan PT Sritex mendesak pemerintah turun tangan menyelesaikan hak-hak mereka yang belum dibayarkan.
Namun, ia menyayangkan masih adanya perbedaan pandangan antara kurator dan eks karyawan mengenai mekanisme pengajuan izin pembayaran ke hakim pengawas.
"Kurator berpendapat bahwa kami yang harus meminta izin ke hakim pengawas."
"Padahal seharusnya permintaan itu diajukan oleh kurator setelah menerima pengajuan dari kami."
"Sampai hari ini pun belum ada kepastian kapan proses itu berjalan," pungkas Machasin.
Baca Juga
| Hukuman untuk Dalang Sebenarnya Warung Bakso di Solo Dilabeli Non Halal, Wali Kota Sampai Minta Maaf |
|
|---|
| Anggur Dalam MBG Mengandung Sianida, Dinas Pangan Bongkar Penyebabnya, Menu Sudah Ditarik |
|
|---|
| Anggur MBG Mengandung Sianida, Dinas Pangan Bongkar Penyebabnya, Menu Sudah Ditarik |
|
|---|
| Eks Karyawan Sritex Tagih Potongan Gaji Total Rp 2 Miliar, Saling Lempar dan Belum Ada Kejelasan |
|
|---|
| Dapat Tukang dari Facebook, Fauzi Malah Rugi Rp56 Juta, Rumah Gagal Dibangun |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/sudah-sembilan-bulan-hak-hak-eks-karyawan-PT-Sritex-belum-dibayarkan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.