Berita Viral
Bocah Usia 4 Cari Keadilan, Ayah Dibunuh Tapi 9 Pelaku Tak Kunjung Ditangkap Polisi, Warga Ikut Demo
Polisi dituntut segera menuntaskan kasus ini dan menangkap semua sembilan pelaku penyebab tewasnya ayah sang bocah.
Penulis: Alga | Editor: Mujib Anwar
TRIBUN JATENG/MAZKA HAUZAN NAUFAL - YouTube/Tribun Jateng
BOCAH CARI KEADILAN - Pihak keluarga dari mendiang Damas Adi Prasetyo (22), warga Desa Sukolilo, Kecamatan Sukolilo, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, menuntut polisi segera menangkap para pelaku yang membunuh sang ayah pada September 2024. Ratusan warga berunjuk rasa di Mapolresta Pati, Senin (24/2/2025).
Hal ini menyulitkan penangkapan.
"Di Bali, kami sudah dua pekan melakukan penyelidikan, namun belum menemukan mereka."
"Mereka punya banyak teman untuk berlindung," jelas dia.
Dia menegaskan, Polresta Pati tidak memiliki tendensi apa pun selain menegakkan keadilan.
Maka, pihaknya berkomitmen akan terus berupaya menangkap pelaku utama.
Pihak Polresta Pati mengimbau masyarakat untuk tetap tenang dan mempercayakan proses hukum yang berlaku.
Polisi berkomitmen menuntaskan kasus ini dan memberikan keadilan bagi korban.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
Tags
Kecamatan Sukolilo
Kabupaten Pati
Damas Adi Prasetyo
Sela Dewi
berita viral
Tribun Jatim
TribunJatim.com
Berita Terkait: #Berita Viral
| Nasib Amirudin usai Dituntut 2 Tahun Penjara Imbas Tebang Pohon untuk Perbaiki Rumah, Anak Terpukul |
|
|---|
| Wakapolri Akui Banyak Polisi Kinerjanya Buruk, Blak-blakan Penyebab Ada Kaitan Kenaikan Pangkat |
|
|---|
| Fakta soal Warga Ditagih Rp 2 Juta Tebus Kendaraan Tilang, Polisi Langsung Datangi Rumah Pemilik |
|
|---|
| Alasan Napi Fahri Tak Mau Bebas & Minta Tetap di Lapas, Padahal Masa Hukum Sudah Selesai: Nyaman |
|
|---|
| Nyetir Angkot di Pasar, Bahlil Lahadalia Kenang Masa Lalunya 3 Tahun Jadi Sopir: Makan Aja Susah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/bocah-usia-6-tahun-minta-9-pelaku-pembunuh-ayahnya-segera-ditangkap.jpg)