TOPIK
Berita Kota Madiun
-
Pemkot Madiun Buka Gerai Vaksinasi Covid-19 di Taman Sumber Wangi, Catat Tanggalnya!
Pemkot Madiun kembali buka gerai vaksinasi Covid-19 di Taman Sumber Wangi, catat tanggalnya! Melayani dosis pertama, kedua hingga booster.
-
Kepala BNPT: Bahaya dan Gejala Terorisme Mirip dengan Covid-19, Sama-sama Sebabkan Kematian
Kepala BNPT: Bahaya dan gejala terorisme mirip dengan Covid-19 (virus Corona), sama-sama bisa menyebabkan kematian.
-
Cegah Pelecehan Seksual, Daop 7 Gandeng Pecel +63 Madiun Gelar Sosialisasi di Stasiun dan Kereta
Cegah terjadinya aksi pelecehan seksual, Daop 7 Madiun menggandeng Pecel +63 Madiun gelar sosialisasi di stasiun dan kereta api.
-
Starbucks Sudah Sepakat, Kini Giliran Excelso Ingin Buka Gerai di Kota Madiun
Starbucks sudah sepakat, kini giliran waralaba kedai kopi Excelso yang ingin buka gerai di Kota Madiun.
-
Tahun 2023, Pemkot Madiun Fokus Pulihkan Ekonomi dan Entaskan Kemiskinan, Sektor Jasa Jadi Andalan
Pada tahun 2023 mendatang, Pemkot Madiun fokus memulihkan ekonomi dan mengentaskan kemiskinan, sektor jasa jadi andalan.
-
Kasus Aktif Covid-19 Tembus 107 Pasien, Kota Madiun Kembali Masuk PPKM Level 2
Kasus aktif Covid-19 (virus Corona) mencapai 107 pasien, Kota Madiun kembali masuk dalam PPKM Level 2.
-
Modus Transaksi Narkotika Selalu Berubah Seperti Virus Bermutasi, Polisi: Madiun Hanya Jadi Transit
Modus transaksi narkotika selalu berubah seperti varian virus yang bermutasi, polisi: Kota Madiun hanya jadi transit.
-
Starbucks Segera Hadir di Kota Madiun Sebelum Mei 2022, Nilai Investasi Capai Rp 5 Miliar
Starbucks, kedai kopi global asal Amerika Serikat segera hadir di Kota Madiun sebelum Mei 2022, nilai investasi capai Rp 5 miliar.
-
6 Siswa SMAN 1 Madiun Positif Covid-19, Pembelajaran Tatap Muka Dihentikan Sementara
6 siswa SMAN 1 Madiun dinyatakan positif Covid-19, pembelajaran tatap muka dihentikan sementara, paling singkat 7 hari ke depan.
-
Sempurnakan Program Lapak UMKM Kota Madiun, Wali Kota Maidi Alokasikan Dana Rp 4,7 Miliar
Untuk menyempurnakan Program Lapak UMKM di kelurahan Kota Madiun, Wali Kota Maidi mengalokasikan dana Rp 4,7 miliar.
-
Tahun Baru Imlek 2022, Sembahyang di TITD Hwie Ing Kiong Madiun Berlangsung Khidmat
Rayakan Tahun Baru Imlek, pelaksanaan sembahyang di TITD Hwie Ing Kiong, Jalan HOS Cokroaminoto, Kota Madiun, berlangsung khidmat.
-
9 Pasien Covid-19 Omicron Hampir Selesai Isolasi, Wali Kota Madiun: Kemarin Ditemukan Satu Lagi
9 pasien Covid-19 varian Omicron hampir selesai jalani isolasi, Wali Kota Madiun Maidi: Kemarin ditemukan satu lagi.
-
Manfaatkan Sampah Organik, Wali Kota Madiun Maidi Kenalkan Sistem Tanam Terraganik: Lebih Sehat
Manfaatkan sampah organik, Wali Kota Madiun Maidi memperkenalkan sistem tanam terraganik: Lebih sehat dan murah meriah.
-
Hujan dan Debit Air Tinggi, Pos Kamling di Pilangbango Kota Madiun Ambrol ke Sungai
Hujan deras mengguyur dan debit air tinggi, pos kamling di Pilangbango Kota Madiun ambrol ke sungai.
-
Axioo Kirim Laptop ke Pemkot Madiun Tak Sesuai Kontrak, Wali Kota Maidi: Negoisasi Lewat Jalur Hukum
Axioo mengirim laptop ke Pemkot Madiun tak sesuai kontrak, Wali Kota Maidi tegaskan negoisasi hanya dilakukan lewat jalur hukum.
-
Warga Winongo Kota Madiun Wadul ke DPRD, Minta Pembangunan Dua Minimarket Dihentikan: Saya Makan Apa
Warga Kelurahan Winongo Kota Madiun wadul ke DPRD untuk meminta pembangunan dua minimarket di wilayah mereka dihentikan: Saya makan apa?
-
Axioo Bawa Pulang Ribuan Laptopnya yang Ditolak, Pemkot Madiun Ajukan Blacklist
Axioo bawa pulang ribuan laptopnya yang ditolak, Pemkot Madiun mengaku akan mengajukan blacklist: Harus hati-hati.
-
Gandeng BI, Wali Kota Maidi Matangkan Rencana Gelar Festival Pecel dan Nasi Porang di Madiun
Gandeng Bank Indonesia, Wali Kota Maidi mematangkan rencana menggelar Festival Pecel dan Nasi Porang di Madiun. Bangkitkan ekonomi UMKM lokal.
-
Pengadaan Ribuan Laptop Tak Sesuai Spesifikasi, Pemkot Madiun Siap Tempuh Jalur Hukum
Pengadaan ribuan laptop dari PT PINS Indonesia tak sesuai spesifikasi, Pemkot Madiun siap menempuh jalur hukum. Tidak mau mengambil risiko.
-
Spesifikasi Lebih Rendah dari Kontrak, Ribuan Laptop untuk Siswa Ditolak Pemkot Madiun
Spesifikasi lebih rendah dari yang tercantum di kontrak, ribuan laptop untuk program laptop gratis siswa ditolak Pemkot Madiun.
-
Pura-pura Mau Beli, Pria Asal Sidoarjo Gondol 3 Motor Mewah di Kota Madiun dalam Waktu Sehari
Pura-pura mau membeli, pria asal Sidoarjo menggondol tiga motor mewah dari tiga korban berbeda di Kota Madiun dalam waktu sehari.
-
Percepat Transformasi Digital, Madiun Raih Penghargaan Kota dengan Kesiapan Digital Terbaik 2021
Percepat transformasi digital, Kota Madiun berhasil meraih penghargaan kategori kota dengan kesiapan digital terbaik 2021.
-
Pastikan Ibadah Natal di Kota Madiun Berjalan Khidmat, Polisi Lakukan Sterilisasi Gereja
Pastikan pelaksanaan ibadah Natal di Kota Madiun dapat berjalan khidmat, polisi lakukan sterilisasi gereja.
-
Viral Video Pria Nyetir Motor Zig-zag di Madiun hingga Tabrakan Adu Banteng, Diduga Pengendara Mabuk
Viral video pria nyetir motor zig-zag di Madiun hingga tabrakan adu banteng dengan motor lain, diduga pengendara mabuk: Bau miras.
-
Mobilisasi Saat Nataru Meningkat, Terminal Purboyo Madiun Wajibkan Penumpang Gunakan PeduliLindungi
Mobilisasi saat Natal dan Tahun Baru (Nataru) meningkat, Terminal Purboyo Madiun mewajibkan penumpang menggunakan aplikasi PeduliLindungi.
-
Lapak UMKM Kota Madiun Dirusak Oknum Bhabinkamtibmas, Wali Kota Maidi Puji Kapolres Tak Pilih Kasih
Lapak UMKM Kota Madiun dirusak oleh oknum Bhabinkamtibmas, Wali Kota Maidi memuji Kapolres yang tak pilih kasih dalam menegakkan hukum.
-
Polisi Perusak Lapak UMKM Tawangrejo Madiun Baru Saja Dapat Reward, Kapolres Tak Segan Copot Jabatan
Oknum polisi perusak lapak UMKM Tawangrejo Kota Madiun baru saja mendapatkan reward, Kapolres tegaskan tak segan copot jabatan.
-
Anak-anak Usia 6-11 Tahun di Kota Madiun Bisa Ikut Vaksinasi Covid-19 Mulai Besok
Anak-anak usia 6-11 tahun di Kota Madiun bisa ikut vaksinasi Covid-19 mulai besok. Vaksinasi diperuntukkan khusus untuk pelajar di Kota Pecel.
-
Geram Lapak UMKM Tawangrejo Madiun Dirusak, Maidi Mengaku Tahu Pelakunya: Yakin Kepegang Hari Ini
Geram lapak UMKM Tawangrejo Kota Madiun dirusak, Wali Kota Maidi mengaku tahu pelakunya: Yakin sudah kepegang hari ini.
-
Mulai Besok, Gerai Vaksinasi Covid-19 di Sumber Wangi Kota Madiun Dibuka Lagi untuk Masyarakat
Mulai besok hingga akhir tahun, gerai vaksinasi Covid-19 di Sumber Wangi Kota Madiun dibuka kembali untuk masyarakat umum. Bisa untuk warga luar kota