TOPIK
Virus Corona di Magetan
-
Seorang ASN Dishub Magetan meninggal terjangkit Covid-19. Kantor tutup sepekan. Ada gratis biaya denda bagi tanggal uji kir ini.
-
Warga terpapar Covid-19 di Magetan meningkat. Tim gabungan Satgas perketat razia protokol kesehatan (prokes), utamanya di fasilitas umum.
-
Kepala dan staf Dinas Tanaman Pangan Holrikultura Perkebunan dan Ketahanan Pangan (TPHPKP) Kabupaten Magetan, positif terjangkiti Covid-19.
-
Cairan pereaksi kimia untuk menentukan hasil tes swab Covid-19 sudah datang. Dinas Kesehatan Kabupaten Magetan: mobil PCR segera dioperasikan kembali.
-
RSUD Sayidiman Magetan ditutup sementara. Cegah sebaran: nakes dan pasien yang dirawat terpapar Covid-19 sama.
-
Sekitar 100 tenaga kesehatan yang menangani dan merawat pasien Covid-19 di RSUD dr Sayidiman, Kabupaten Magetan, Jawa Timur mulai resah.
-
Ratusan pendaki Gunung Lawu terpaksa mengurungkan niatnya merayakan malam satu Suro, di puncak Gunung Lawu, Kabupaten Magetan.
-
SMK Yosonegoro Magetan memulai KBM tatap muka pertama di tengah pandemi virus Corona. Siswa wajib bawa cek kesehatan dan izin orang tua.
-
anggota Polres Magetan sengaja mengenakan pakaian ala pejuang kemerdekaan sambil mensosialisasikan protokol kesehatan dengan membagi masker
-
Kepala Desa Plumpung, Kabupaten Magetan pasang internet di 12 pos kamling. Dukung 633 siswa warga desanya belajar di tengah pandemi Covid-19.
-
Kabupaten Magetan izinkan tempat usaha, termasuk tempat hiburan malam buka kembali di masa transisi new normal. Pulihkan perekonomian saat Covid-19.
-
manajer hotel di obyek wisata Sarangan, Kecamatan Plaosan, Kabupaten Magetan dinyatakan positif terpapar corona atau Covid 19.
-
Seorang manajer hotel di obyek wisata Sarangan, Kecamatan Plaosan, Kabupaten Magetan dinyatakan positif terpapar Corona.
-
Sebanyak 18 warga positif terinfeksi virus Corona atau Covid-19 telah di evakuasi dari Desa Temboro, Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan, Jawa Timur
-
Pemerintah Malaysia memulangkan 148 santri yang asal Malaysia dari Pondok Pesantren Al Fatah, Temboro, Magetan, Senin (27/4/2020) malam.
-
Sebanyak 124 santri Ponpes Alfatah Temboro Magetan asal Malaysia dipulangkan ke negaranya dengan menumpang 10 bus sampai ke Bandara Juanda, Sidoarjo.
-
Dr Ratnawati mengatakan, satu keluarga di Magetan kabur saat jalani isolasi merupakan warga di luar Ponpes Al Fatah Temboro Magetan.
-
Pemerintah Malaysia berencana memulangkan 227 santri asal Malaysia yang saat ini masih berada di Ponpes Al Fatah Temboro Magetan.
-
Satu keluarga di Magetan kabur saat jalani isolasi mandiri. Mereka kabur meski rumah mereka dijaga ketat. Kini mereka diisolasi di RS Mempawah.
-
Kabar satu keluarga terpapar Covid-19 kabur dari kost saat menjalani isolasi mandiri membuat gaduh Pemkab Magetan.
-
Acara Labuhan Sarangan yang biasa digelar di seputaran Telaga Pasir, Sarangan, Kecamatan Plaosan, Kabupaten Magetan tahun ini ditiadakan imbas Corona.
-
Kantor KUA Magetan masih melayani akad nikah calon pengantin di tengah wabah Corona. Calon pengantin wajib mematuhi protokoler kesehatan.
-
Darmo Supadi (DS/72), punya riwayat sakit jantung dan sesak nafas, namun saat dirujuk keluarganya ke rumah sakit, dinyatakan positif Corona virus dis
-
Pasien positif virus Corona atau Covid-19 warga Kabupaten Magetan yang dirawat di RSUP dr Soedono 5 dinyatakan sembuh, 3 ada kemajuan kesehatan.
-
Sejumlah video pasien positif Corona Virus Disease atau Covid-19
yang dirawat di RSUP dr Soedono, Kota Madiun viral.